SuaraJakarta.co, JAKARTA- Sebanyak 1.638 Alat Pemadam Api Ringan (Apar) telah didistribusikan Suku Dinas Pemadam Kebakaran dan Penanggulangan Bencana Jakarta Pusat di masing-masing RW di delapan Kecamatan wilayah Jakpus pada penghujung akhir tahun 2017. Alat pemadam tersebut merupakan usulan masyarakat melalui Musyawarah Rencana Pembangunan (Musrenbang) pada tahun 2016 lalu. Kasudin Pemadam Kebakaran dan Penanggulangan Bencana Jakpus, Hardisiswan […]
The post 1.638 Apar Disiagakan di Pos RW di Jakpus appeared first on SuaraJakarta.co | Media Ibukota Indonesia.
Sumber : Suara Jakarta
Tags
Suara Jakarta