Wakil Walikota Jakarta Pusat Komitmen Terus Perbaiki Taman yang Rusak di Wilayahnya

SuaraJakarta.co, JAKARTA – Wakil Walikota Jakarta Pusat Arifin berkomitmen seluruh taman yang rusak atau tak terurus di wilayahnya akan terus diperbaiki dengan bekerjasama dengan suku dinas, yaitu Suku Dinas Pertamanan dan Pemakaman. Hal itu diungkapkan Arifin usai memimpin rapat di RPTRA Harapan Mulia, Senin (30/5) sore. Komitmen Arifin itu dicontohkan, misalnya, saat cekatan memberikan informasi […]

The post Wakil Walikota Jakarta Pusat Komitmen Terus Perbaiki Taman yang Rusak di Wilayahnya appeared first on SuaraJakarta.co | Media Ibukota Indonesia.



Sumber : Suara Jakarta

Posting Komentar

Lebih baru Lebih lama